Selalu Berbaik Sangka Kepada Allah
Syaikh Muhammad bin Shalih al-‘Utsaimin rahimahullah berkata,
اجعل نفسك دائماً في تفاؤل والذي يريده الله سيكون، وكن مسروراً فرحاً واسع الصدر فالدنيا أمامك واسعة والطريق مفتوح، فهذا هو الخير.
“Jadikanlah dirimu selalu memiliki sifat optimis, karena apa yang dikehendaki oleh Allah, mesti akan terjadi. Jadilah engkau seorang yang selalu ceria, bahagia dan memiliki hati yang lapang, karena dunia di hadapanmu ini terbentang luas sedangkan jalannya terbuka lebar, dan inilah kebaikan". (Syarah Riyadhus Shalihin jilid: 4/hal.87)
_______
Mau dapat Ilmu ?
Mari bergabung bersama GROUP MANHAJ SALAF
Telegram: http://t.me/Manhaj_salaf1
Youtube: http://youtube.com/ManhajSalafTV
Group WhatsApp: wa.me/6285174160394
Twitter: http://twitter.com/ittibarasul1
Instagram: http://Instagram.com/ittibarasul.official
Facebook: http://fb.me/ittibarasul1
Share, yuk! Semoga saudara² kita mendapatkan faidah ilmu dari yang anda bagikan dan menjadi pembuka amal² kebaikan bagi anda yang telah menunjukkan kebaikan. آمِينَ.
Posting Komentar untuk "Selalu Berbaik Sangka Kepada Allah"
Berkomentarlah dengan bijak